Kegiatan Pengabdian Masyarakat Berbagi Tahun 2025 merupakan bentuk kepedulian sosial yang dilaksanakan oleh dosen dan perwakilan…
News
FKM UINSU Gelar Workshop ITCRN Bahas Dampak Retribusi Iklan Rokok terhadap Kesehatan dan Pendapatan Daerah
Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) Universitas Islam Negeri Sumatera Utara (UINSU) melalui jejaring Indonesia Tobacco Control Research…
Dosen IKM FKM UINSU Raih Beasiswa Internasional ITEC, Perkuat Jejaring dan Kompetensi Global
Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) Universitas Islam Negeri Sumatera Utara (UINSU) kembali menorehkan prestasi membanggakan di kancah…
Pengabdian Masyarakat Berbagi tahun 2025 di Desa Paya Geli, Kecamatan Medan Sunggal, Sumatera Utara
Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Islam Negeri Sumatera Utara (FKM UINSU) melaksanakan kegiatan Pengabdian Masyarakat Berbagi Tahun…
Mahasiswa Semester VII IKM FKM UINSU Gelar Expo Kewirausahaan, Wujudkan Jiwa Kreatif dan Mandiri
Medan, 15 Desember 2025 — Program Studi Ilmu Kesehatan Masyarakat (IKM) Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) Universitas…
Tim Voli “ASTRA” FKM UINSU Tampil Gemilang pada Turnamen Dies Natalis ke-52 UINSU
Medan — Semarak Dies Natalis ke-52 Universitas Islam Negeri Sumatera Utara (UINSU) berlangsung meriah dengan berbagai…
SEKAPUR SIRIH
Kerjasama
Program Studi Ilmu Kesehatan Masyarakat
Kompetensi Lulusan
Kompetensi lulusan Program Studi Ilmu Kesehatan Masyarakat dirancang untuk menghasilkan profesional yang memiliki pengetahuan, keterampilan, dan…
Read More
Selamat Datang di Website Prodi Ilmu Kesehatan Masyarakat
Selamat datang di website Program Studi Ilmu Kesehatan Masyarakat! Kami dengan bangga menyambut Anda dalam menjelajahi…
Read MoreStruktur Organisasi
Rapotan Hasibuan, SKM. M. Kes
Ketua Program Studi
Fitriani Paramita Gurning, SKM. M.Kes
Sekretaris Program Studi
Delfriana Ayu A, SST. M.Kes
Ka Laboratorium
Selamat Datang
“Selamat datang di website resmi Program Studi Ilmu Kesehatan Masyarakat UIN Sumatera Utara (UIN SU) Medan! Kami adalah lembaga pendidikan tinggi yang berdedikasi untuk menghasilkan tenaga profesional di bidang kesehatan masyarakat yang unggul dan berkompeten.
Program Studi Ilmu Kesehatan Masyarakat di UIN SU Medan menyediakan kurikulum yang komprehensif dan terkini, didukung oleh dosen-dosen berkualitas dan fasilitas modern. Kami bertujuan untuk mempersiapkan mahasiswa menjadi pemimpin yang mampu mengatasi berbagai tantangan kesehatan masyarakat di era globalisasi.
- Email Us : kemas.fkm@uinsu.a
-
450Mahasiswa
-
13Tenaga Pendidik
-
8Tenaga Kependidikan
